Cara Daftar Paket Internet 3



Tri kini menyediakan paket perdana internet yang secara otomatis akan langsung aktif. Terdiri dari paket kuota 5 GB, kuota 2GB, kuota 1 GB dan paket kuota 500 MB. 

Saat penggunakan internet melebihi kuota, kita tetap masih dapat mengakses internet sepuasnya dengan kecepatan maksimal 64 Kbps.

Tri sebagai salah satu provider penyedian jasa layanan internet memberikan pilihan layanan paket data internet yang bisa kita pilih dan gunakan sesuai kebutuhan


Paket internet Tri ini dapat kita gunakan untuk :
  • Browsing
  • Email
  • Facebook
  • Chatting
  • Twitter
  • Video Streaming
  • Download


Cara daftar dan aktivasi paket internet 3

Untuk dapat menggunakan paket internet Tri yang harus kita lakukan adalah mendaftar ke 4444 (untuk perdana baru) dengan format :

#No.ID#TIPE ID#NAMA#TANGGAL LAHIR(TANGGAL/BULAN/TAHUN)#TEMPAT LAHIR#ALAMAT#

Setelah berhasil mendaftar/registrasi ke 4444, kemudian kita harus melakukan aktivasi (untuk perdana paket internet langkah ini tidak perlu) dengan cara ketik:


Selanjutnya adalah menginstall modem dan melakukan beberapa pengaturan informasi seperti dibawah ini :
  • APN  : 3data
  • Username  : 3data
  • Password  : 3data
  • Dial Number : 3data
  • Authentication : 3data
Jika kita ingin berhenti dari layanan paket internet Tri, kita bisa kirim pesan dengan format STOP(spasi) DATA kirim ke 234

Update : untuk Stop yang sekarang gunakan STOP[spasi](kuota yg dipakai sekarang)
Contoh: STOP 2GB atau STOP 5GB Kirim ke 234

Jika penggunaan paket internet telah melebihi kuota maka kita masih dapat melakukan akses internet dengan kecepatan maksimal 64 Kbps. Atau bisa juga melakukan penambahan kuota (penambahan kuota tidak memperpanjang masa aktif), dengan daftar paket seperti dibawah ini :

Untuk informasi selengkapnya mengenai tarif, paket promo dan cara daftar internet Tri bisa Anda baca di situs resmi Tri www.tri.co.id atau bisa Anda baca pada starter pack kartu perdana Tri.


Responses

5 Respones to "Cara Daftar Paket Internet 3"

Anonim mengatakan...

udah ane coba STOP[spasi]DATA koq malah pesan salah? ternyata harusnya pake STOP[spasi](kuotaygdipakaisekarang)
Contoh: STOP 2GB atau STOP 5GB
semoga bermanfaat.


15 April 2012 pukul 09.58
Unknown mengatakan...

Terimakasih atas infonya gan, saya akan update lagi :D


17 April 2012 pukul 03.47
Anisa Maulina mengatakan...

thanks infonya :)
blogs.unpas.ac.id/anisamaulina/2012/11/24/jurusan-teknik-informatika/


21 Januari 2013 pukul 18.23
Gan Teng mengatakan...

wake up in the morning


27 Januari 2013 pukul 14.50
Septian Trisenjaya mengatakan...

Ni buat moden apa android gan ?


3 Februari 2013 pukul 20.54

Posting Komentar

 

Follow Blog

Return to top of page Copyright © 2012 | User Android Blogger Template by HackTutors